Seni Komunikasi Kritik Ala Al-Ghazali Oleh: Yons Achmad (Praktisi Komunikasi. CEO Komunikasyik.com) Anda suka kritik pemerintah? Bagus. Kenapa? Karena itu bentuk sikap kritis. Ketika kita menemukan kebijakan publik pemerintah yang sekiranya bakal menyengsarakan rakyat, maka hukumnya wajib kita kritik. Dalam... Selengkapnya
Literasi Sekolah Perlu Arah Oleh: Yons Achmad (Praktisi Komunikasi. CEO Komunikasyik.com) Apa itu literasi? Singkatnya, kemampuan dalam mengakses, memahami dan menggunakan informasi secara cerdas. Ini kalau mengacu pengertian versi pemerintah, dalam hal ini Kemdikbud. Poin penting dari literasi, kalau mengikuti... Selengkapnya
Di edisi kali ini kita coba belajar lagi dalam mengasah empati. Misalnya dalam peristiwa tragedi jatuhnya pesawat SJ 182. 3 manfaat empati (1) Kembali belajar mendengar (2) Simak cerita korban (3) Asah kepekaan sesama. Salam KomunikasyikYons AchmadCEO Komunikasyik.comWA: 082123147969
Talkshow Komunikasyik (Eps 4) Blak-Blakan Pengalaman Jurnalis Media Islam bersama A. Furqon Saksikan di Terimakasih Salam Komunikasyik