Politik Baliho Puan, Efektifkah? Oleh: Yons Achmad (Pengamat Komunikasi. CEO Komunikasyik) “Kepak Sayap Kebhinekaan,” begitu tulisan yang terpampang pada baliho politik Puan Maharani, politisi PDI Perjuangan yang juga Ketua DPR RI. Dengan foto Puan yang terpampang besar, baliho itu menyesaki... Selengkapnya
Anda seorang pensiunan? Apa yang sudah Anda wariskan? Pernahkah berpikir warisan apa yang bisa Anda berikan untuk anak, cucu dan generasi penerus? Warisan yang bakal terus dikenang. Bahkan warisan itu terus mengalir. Bukan sekadar uang yang mengalir, tapi pahala juga... Selengkapnya
Stop Jadikan HRS KomoditasOleh: Yons Achmad(Pengamat Media. CEO Komunikasyik.com) Saya membaca, ada yang tidak sehat dari sekian pemberitaan terhadap Habib Rizieq Shihab (HRS). Salah satunya, sekadar menjadikan HRS sebagai komoditas (barang dagangan). Dalam arti, semua mengambil keuntungan atas eksistensi serta... Selengkapnya
Di acara Mata Najwa, Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin memperlihatkan bagaimana kecerdasan komunikasi berhasil dimainkan. Dia berhasil menjawab godaan pertanyaan yang berpotensi merendahkanya. Dengan kecerdasan komunikasinya Sang Menteri, beliau berhasil membalik keadaan dan menjadikan Najwa Shihab tak bisa berkata-kata lagi.... Selengkapnya