Personal Branding Lewat Buku Oleh: Yons Achmad (Praktisi Komunikasi. CEO Komunikasyik.com) Personal branding adalah persoalan bagaimana membangun citra diri Anda agar dikenal publik. Dalam artian, orang mengenal Anda sesuai dengan apa yang Anda inginkan. Hal ini, salah satunya terkait dengan... Selengkapnya
PERSONAL BRAND IS YOU Apakah seorang pembicara publik perlu personal branding? Jawabnya adalah iya. Bagaimana seharusnya? Yuk simak podcast kali ini. Salam Yons Achmad Praktisi Komunikasi CEO Komunikasyik.com
Seri Komunikasi Terapan kali ini akan mengajak Anda membaca peluang sebagai “Pembicara Publik”. Siapapun Anda yang punya ilmu/pengetahuan, skill/keterampilan sangat berpeluang jadi pembicara publik. Tapi lebih afdolnya ya tulis buku dulu. Itu. Salam Yons Achmad CEO Komunikasyik.com WA: 082123147969
Judul Buku: Metamorfosis Penulis: Yons Achmad dkk Penerbit: Yayasan Mitra Netra, Jakarta Tahun Terbit: Oktober 2021 Tebal: 142 Halaman Di usianya yang ke-30, Yayasan Mitra Netra kembali melakukan kerja-kerja peradaban. Salah satunya adalah dengan menerbitkan buku. Sebuah buku tentangĀ kisah... Selengkapnya
Talkshow Komunikasyik Eps 5 mengambil tema “Terapi Menulis Bikin Hidup Lebih Baik” bersama Dr. Intan Savitri, MSi Temukan bagaimana terapi menulis bisa membantu Anda menemukan diri menjadi lebih baik. Sebuah metode yang perlu dicoba. Disampaikan lewat perspektif akademis sekaligus praktiknya... Selengkapnya
We cannot not communicate, itu salah satu aksioma dasar komunikasi. Bahwa sebagai manusia, kita tidak bisa tidak berkomunikasi. Bahkan, ada yang percaya, termasuk saya, tak peduli sebesar apapun masalah yang menimpa, akan selesai jika dikomunikasikan. Maka, momentum lebaran, banyak yang... Selengkapnya